Pengalaman MPLS Labschool

 Dari 12-19 Januari terdapat MPLS di Labschool untuk siswa-siswi baru SMP Labschool dan ini adalah pengalaman saya selama MPLS:

Assalamualaikum nama saya Ganendra Valent.P, saya akan menceritakan tentang pengalaman saya di MPLS Labschool.


Senin-12-2021

Setelah Pre-MPLS di hari Sabtu Kita memasuki pemulaian MPLS di hari Senin,Saat itu saya berkenalan dengan Guru² baru dan Teman² baru.

Dari jam 07.00 sampai 12.00 merupakan kegiatan MPLS,seperti Pengenalan kepada guru² dan wakil kelas masing² kelas dan kita juga disambut oleh 2 kakak yang ramah dari OSIS

Dan juga menunggu untuk Materi Dr.Arief Rachman

Di hari ini kita juga di kenalkan kepada kakak² mpk dan rohis



Selasa-13-2021

Di Jam 07.00 saya masuk zoom kelas untuk bercerita lima menit dengan guru dan teman² saat jam 07.30 kita semua mulai masuk zoom angkatan untuk menonton Materi Bu Ayank Irma


Setelah itu kita mendengarkan materi Bpk.Aris Ahmad Jaya


Rabu-14-2021

Setelah Bercelim kita masuk ke zoom angkatan untuk mendengarkan Materi ibu Siti Mujanah.

Setelah itu kami menonton video materi tentang sarana dan prasarana ,dan juga tentang PJJ SMP Labschool sebagai materi selanjutanya.

Saat pukul 11.00 kami memasuki breakoit room untuk persiapan pensi,dan juga MENYALA dengan wakil kelas kita.


Kamis-15-2021

Di hari Kamis kami menyaksikan video² Pensi dari teman² kelas 7 kita dan juga kakak² osis dan mpk serta rohis


Jum'at-16-2021

Di hari jum'at kita berolahraga dari jam 07.30 sampai 08.00 untuk kesehatan kita semua masing².

Setelah itu kami mendengarkan Talkshow Pramuka,setelah itu kita melihat eskul² yang ada di SMP Labschool seperti Engilsh Club dan Zelofus.

Setelah itu kita mendengarkan sesi talkshow ke-2.dan untuk menutup acara hari Jum'at kita meyaksikan Expo Eskul




Setelah mengikuti MPLS saya lebih ingin untuk mulai belajar tatap muka di Labschool.

Terimakasih sudah membaca.

Kesan dan Pesan saya adalah saya harap kita akan bisa bertatap muka dalam pembelajaran karena saya ingin untuk melihat dan mengalami suasana sekolah SMP labschool

Komentar

  1. Terima kasih sudah menulis cerita mpls di SMP labschool Jakarta

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Rangkuman Bab 9 Informatika

Digital Labs

Algoritma dan Pemrograman